Internet di era modern zaman ini sudah menjadi kebutuhan sehari – hari untuk anda berkomunikasi dan melakukan aktifitas lain nya, sehingga provider internet juga dengan mudah anda dapatkan, kami menyediakan layanan provider internet fiber optik dan wireless untuk anda Berikut 4 Perbedaan Internet Fiber Optik dan Wireless yang perlu anda ketahui agar dapat memilih dengan tepat.

Provider Internet Fiber Optik dan Wireless
Provider Internet Fiber Optik dan Wireless

4 Perbedaan Internet Fiber Optik dan Wireless

 

Perbedaan kedua akses internet ini dapat anda bandingkan dari kriteria masing – masing nya seperti bandwith, biaya operasional dan strategi pembangunan. Perbedaan ini perlu anda ketahui sebelum anda memilih provider internet fiber optik dan wireless dengan tepat. Berikut 4 perbedaan internet fiber optik dan wireless.

 

  1. Bandwidth

 

Bandwidth merupakan luas cakupan frekuensi sinyal. Fiber optik tidak memiliki batasan bandwidth karena jalur internet dedicated data  melalui antara dua titik yang terhambat oleh kemampuan sarana – prasana di kedua titik tersebut. Layanan akses wireless tidak menyediakan alur dedicated data sehingga dapat mengatur komunikasi dari satu titik ke beberapa titik.

 

Fiber optik menghasilkan akses internet yang lebih cepat dari wireless. Apabila anda ingin mendapatkan akses internet dengan kecepatan yang stabil, anda dapat menggunakan layanan provider internet dedicated corporate yang dapat membuat akses internet anda lebih stabil.

 

  1. Biaya Operasional

 

Biaya operasional wireless memiliki harga lebih murah dari pada fiber optik. Fiber optik membutuhkan biaya lebih karena pemasangan internet ini jauh lebih rumit atau sulit. Ketika anda memilih provider internet, salah satu pertimbangan anda yaitu ISP murah, tidak semua ISP murah memiliki kualitas dan fungsi yang setara.

 

  1. Keamanan

 

Keamanan yang terjamin dari dua akses internet tersebut yaitu fiber optik, dimana wireless masih memiliki keamanan yang lemah. Seperti keamanan internet kantor yang menggunakan layanan internet dedicated karena pengguna nya yang banyak. Kami menyediakan provider internet kantor dengan menggunakan layanan ISP dedicated sehingga akan menghasilkan internet yang lancar, stabil dan lebih cepat.

 

3 perbedaan akses internet fiber optik dan wireless yang perlu anda ketahui seperti bandwidth,biaya operasional dan keamanan, Supaya anda dapat memilih provider internet dengan tepat. Kami menyediakan jasa provider internet dengan harga yang cukup terjangkau dan dengan jasa provider internet stabil kami, akan menjamin kecepatan internet anda hingga jaringan luas.

INFORMASI BERLANGGANAN INTERNET